Undangan nikah
model bambu kini makin melambung kepopulerannya. Banyak tempat pembuatan
undangan dan suvenir pernikahan yang memproduksi jenis undangan pernikahan
seperti ini. Model bambu dihadirkan untuk menunjukkan kesan alam dari undangan
yang dipesannya tersebut. Banyaknya model undangan pernikahan yang ditawarkan
dan disediakan di tempat-tempat pembuatan undangan dan suvenir pernikahan
semakin membuat bingung konsumen yang ingin memilihnya. Dengan menawarkan salah
satu modelnya ini, tentunya perhatian pemesan menjadi semakin besar untuk
memilih model tersebut di resepsi pernikahannya.
Undangan Bambu Nikah Model Jadul Hasil Kerajinan Unik
Sebagai hasil
kerajinan, undangan nikah model bambu ini menawarkan konsep klasik dan alami.
Undangan yang menggunakan bahan bambu ini pastinya sangat menarik perhatian
para konsumen yang sedang mencari model dan desain undangan pernikahan.
Undangan pernikahan model bambu ini biasanya berbentuk undangan gulung. Karena
bambu yang dipakai ini digunakan untuk membungkus kertas undangan yang
merupakan isi dari undangan pernikahan tersebut. Kesan alami inilah yang
menjadi daya tarik bagi para pemesan. Karena selain unik, undangan ini pun juga
bermanfaat seperti dibuat dua sisi. Dimana sisi muka dipakai untuk materi
undangannya sedang di sisi yang lain untuk kalender. Dengan begitu ketika acara
resepsinya usai maka undangan tersebut masih bisa digunakan untuk dipasang
sebagai kalender.
Anda tidak perlu
susah-susah mencari undangan gulung model bambu. Karena kami memproduksinya dan
melayani pemesanan anda. Untuk ukurannya kami menyediakan juga bervariasi.
Apapun pesanan anda akan kami kerjakan sesuai dengan estimasi waktu yang
disepakati. Pastinya untuk itu, ketika memesan usahakan harus dilakukan
jauh-jauh hari sebelum acara resepsi pernikahan diselenggarakan. Karena ini
merupakan salah satu bentuk kerajinan sehingga kami perlu melakukan proses
produksi terlebih dahulu. Produk undangan nikah model bambu yang kami tawarkan
ini pastinya sangat unik dan menarik. Anda tentu akan puas dengan hasil
produksi kami. Untuk pemesanan segera bisa hubungi customer service kami dan
berikan spesifikasi untuk undangan yang anda inginkan baik berupa desain maupun
materinya.
No comments:
Post a Comment